Jumat, 20 Oktober 2017

RESEP AL QUR’AN PETUNJUK WANITA KARIR:”Menghalau pikiran buruk di masa sulit ” (1)






Materi ceramah keluarga sakinah wanita karir
“Dan manusia berdo’a  untuk keburukan sebagaimana ajakannya untuk kebaikan. Dan manusia bersifat tergesa gesa”. QS  al Isra :11

“ Pada  masa sulit hampir sebagian besar orang bersedih, merenung dan berharap keadaan akan berubah, padahal perubahan yang sebenarnya harus dimulai dari diri sendiri. Tempat kerja merupakan tempat menyenangkan atau menyebalkan  sangat bergantung dari cara pandang anda.  Dunia anda adalah cerminan pemikiran dan perilaku anda..!”,  Mark Fritz,  The Truth  About Getting Things Done”. 

Lantas bagaimana caranya..?

Kamis, 19 Oktober 2017

RESEP AL QUR’AN PETUNJUK WANITA KARIR :”Jika Ingin Bahagia Jangan Pendam Sakit Hati” (1)




Materi Ngaji Keluarga Sakinah Wanita Karir Kekinian 

  Dan tetaplah beri peringatan, karena  sesungguhnya peringatan itu  bermanfaat bagi orang orang beriman”.  Qs adz  Dzariyat :55. 

Syadina Ali ra” … barang siapa  mau belajar dari ibrah, ia akan melihat. Barangsiapa melihat ia akan faham dan barang siapa faham ia akan mengetahui”. Kitab Biharul Anwar.
Tak ada manfaatnya menekan perasaan sakit hati. Banyak perempuan berasumsi bahwa lebih memendam saja persoalan dari pada harus membicarakan, justru membuat ketidaknyamanan dalam hidup.